Diklat Stimulasi Perkembangan

Pendidikan anak usia dini dilakukan dengan pemberian rangsangan pendidikan melalui kegiatan bermain, karena dunia anak adalah dunia bermain. Untuk dapat melaksanakan stimulasi perkembangan kecerdasan anak melalui kegiatan bermain anak yang bermutu, maka pendidik perlu mengenali tahapan perkembangan main, jenis main, ragam main dan cara menstimulasinya. Diklat Stimulasi Perkembangan ini diselenggarakan oleh Sekolah Al Falah Jakarta. Kegiatan ini diselenggarakan tanggal 19-23 April 2016 jadi selama 8 hari. Dosen yang berangkat adalah Dr. Darsinah, M.Si.