Berita

REKTOR UMS: ALUMNI FKIP UMS “CAKAP”

Pembekalan calon wisudawan FKIP Universitas Muhammadiyah Surakarta merupakan perhelatan rutin  dalam mengapresiasi mahasiswa yang akan diwisuda oleh universitas. Pembekalan  calon wisudawan FKIP UMS  periode I tahun 2023 berlangsung di Auditorium Muhammad Jazman, pada 20 September 2023 yang diikuti oleh 712 calon wisudawan dan terbagi dalam dua sesi, pagi dan siang. Pembekalan kali ini mengambil tema […]

REKTOR UMS: ALUMNI FKIP UMS “CAKAP” Read More »

UNDANGAN PEMBEKALAN WISUDA FKIP SEPTEMBER 2023 PERIODE 1 TA 2023-2024

?*UNDANGAN*? Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh. Berikut kami lampirkan Undangan Pembekalan Wisuda September 2023 – Periode I TA 2023-2024 Yang InshaAllah akan diselenggarakan pada : ? : Rabu, 20 September 2023 ⏰ : 07.00 WIB – Selesai (Sesi Pagi) 12.30 WIB – Selesai (Sesi Siang) ? : Auditorium Muh. Djazman Kampus I ? : Pembekalan dan Pelepasan

UNDANGAN PEMBEKALAN WISUDA FKIP SEPTEMBER 2023 PERIODE 1 TA 2023-2024 Read More »

FKIP UMS HASILKAN GENERASI CAKAP

Oleh Prof. Dr. Sutama, M.Pd. Selaku Dekan FKIP UMS GENERASI cakap adalah generasi yang cerdas, amanah, kompeten, andal, dan pembaharu. Generasi cakap, unggul, dan bermartabat merupakan harapan pendiri bangsa. Menghasilkan generasi penerus tersebut, juga bagian dari tanggung jawab Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS). Hal ini merupakan tugas suci, yang akan membentuk masa depan pendidikan

FKIP UMS HASILKAN GENERASI CAKAP Read More »

TINGKATKAN MINAT LITERASI MAHASISWA BARU, POMB FKIP UMS HADIRKAN SUJIWO TEJO

SOLO, MENARA62.COM – Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) menggelar Pekan Orientasi Mahasiswa Baru (POMB) yang diikuti oleh 11 Program Studi (Prodi), yang bertempat di lingkungan Kampus FKIP UMS dan Gedung Warastratama Manahan. Kegiatan POMB dibuka secara simbolis oleh Rektor UMS Prof., Dr., Sofyan Anif, M. Si., dan dihadiri oleh seluruh jajaran pimpinan FKIP UMS

TINGKATKAN MINAT LITERASI MAHASISWA BARU, POMB FKIP UMS HADIRKAN SUJIWO TEJO Read More »

GALAKARSA FKIP UMS 2023 MENGUNDANG BUDAYAWAN SUDJIWO TEJO

Pada penutupan POMB FKIP UMS hari terakhir digabung dengan GALAKARSA (Gala Karya Mahasiswa Baru). Galakarsa merupakan salah satu inovasi baru dalam penyambutan mahasiswa baru FKIP UMS. Kegiatan ini dihadiri oleh Jajaran pimpinan FKIP dan seluruh kepala program studi FKIP UMS. Kegiatan Galakarsa meliputi seminar dan peluncuran buku antalogi puisi dengan judul Ragam Cita. Dalam seminar

GALAKARSA FKIP UMS 2023 MENGUNDANG BUDAYAWAN SUDJIWO TEJO Read More »

FKIP UMS PERINGKAT 1 se-UMS DALAM JUMLAH MAHASISWA BERPRESTASI INTERNASIONAL TAHUN 2022/2023

Surakarta, 26 Agustus 2023 – Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) menorehkan prestasi gemilang pada tahun akademik 2022/2023 dengan meraih peringkat 1 dalam jumlah mahasiswa berprestasi internasional di lingkungan UMS. Prestasi ini semakin menguatkan posisi FKIP UMS sebagai salah satu fakultas paling berprestasi di UMS. Tidak kurang dari 15 mahasiswa berbakat

FKIP UMS PERINGKAT 1 se-UMS DALAM JUMLAH MAHASISWA BERPRESTASI INTERNASIONAL TAHUN 2022/2023 Read More »

TIM PPK FKIP UMS DAMPINGI PENGEMBANGAN DESA SAMIRAN BERBASIS 4 PILAR PEMBANGUNAN KEPARIWISATAAN MELALUI DIGITALISASI SISTEM PELAYANAN PARIWISATA

Program Penguatan Kapasitas Organisasi Mahasiswa atau disingkat dengan PPK Ormawa merupakan program Pengabdian Dan Pemberdayaan Masyarakat yang diselenggarakan oleh KEMENDIKBUD yang salah satu tujuannya adalah untuk “Menginisiasi kemajuan wilayah desa/kelurahan di Indonesia”. Tim Program Penguatan Kapasitas Organisasai Kemahasiswaan (PPK Ormawa) dari Dewan Perwakilan Mahasiswa (DPM) Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Muhammadiyah Surakarta yang berkolaborasi

TIM PPK FKIP UMS DAMPINGI PENGEMBANGAN DESA SAMIRAN BERBASIS 4 PILAR PEMBANGUNAN KEPARIWISATAAN MELALUI DIGITALISASI SISTEM PELAYANAN PARIWISATA Read More »

BERBAGAI ATRAKSI MERIAHKAN PENYAMBUTAN 5.907 MAHASISWA BARU UMS 2023 GELOMBANG 1

ums.ac.id, PABELAN – Menyambut mahasiswa baru 2023, Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) menggelar Serangkaian Masa Ta’aruf, Penyambutan Mahasiswa Baru (Masta PMB) gelombang 1 sejumlah 5.907 mahasiswa yang dilaksanakan di Gedung Edutorium KH Ahmad Dahlan UMS. Ketua Masta PMB 2023, drg., Ana Riolina, MPH, menyampaikan terdapat hal yang menarik dalam kegiatan ini yaitu pembukaan acara diawali dengan

BERBAGAI ATRAKSI MERIAHKAN PENYAMBUTAN 5.907 MAHASISWA BARU UMS 2023 GELOMBANG 1 Read More »

PEKAN ORIENTASI MAHASISWA BARU FKIP UMS 2022/2023

PABELAN – Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) mengadakan kegiatan Pekan Orientasi Mahasiswa Baru (POMB) di Lapangan Siti Walidah (30/8/2022) POMB yang diselenggarakan oleh Ormawa FKIP UMS merupakan kegiatan yang ditujukan bagi mahasiswa baru dalam rangka mengenalkan kampus, baik dalam lingkungan pendidikan, sarana prasarana, maupun lingkungan kemahasiswaan.   Di FKIP UMS

PEKAN ORIENTASI MAHASISWA BARU FKIP UMS 2022/2023 Read More »

KAJIAN BERSAMA PIMPINAN DAERAH MUHAMMADIYAH SOLO

Jum’at, 22 April 2022, bertepat di gedung Auditorium Djazman selepas Shalat Jum’at. Fakultas Keguruan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Surakarta mengadakan acara kajian yang diisi oleh PDM Kota Solo Drs K.H. Subari  dan acara dihadiri oleh Keluarga Besar FKIP baik Dosen, Tenaga Pendidik dan seluruh pihak yang bekerja di lingkungan FKIP. Acara kajian dihadiri oleh Dekan

KAJIAN BERSAMA PIMPINAN DAERAH MUHAMMADIYAH SOLO Read More »